Sudah 70 ribu kendaraan tak penuhi syarat diputarbalikkan
CIKARANG | Dialog Rakyat | Kepala Korps Lalu Lintas Polri Irjen Pol Istiono menyampaikan update perkembangan operasi ketupat 2021 dalam rangka penyekatan mudik lebaran. Kakorlantas mengatakan selama 3 hari operasi ketupat berlangsung berjalan aman dan terkendali. “Bahwa secara nasional situasi…