Tragedi Kebakaran Mampang Prapatan, Tujuh Nyawa Melayang dalam Kobaran Api Mematikan!
Gadogadopers.com – Kebakaran yang melanda ruko Saudara Frame dan Galery di Mampang Prapatan telah menyisakan duka mendalam, dengan tujuh orang tewas dalam tragedi tersebut. Kapolsek Mampang Prapatan, Komisaris David Yunior Kanitero, mengonfirmasi bahwa korban tewas ditemukan dalam satu ruangan di lantai…