PPKM Darurat, Polri Sekat Seluruh Akses Keluar-Masuk Kota Provinsi
Jakarta – PPKM Darurat akan diberlakukan mulai besok. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menerbitkan Surat Telegram (ST) untuk pemberlakuan Operasi Aman Nusa II Penanganan COVID-19 Tahun 2021. Operasi ini diberlakukan untuk mendukung keputusan pemerintah yang menerapkan PPKM Darurat di kawasan…
Polri Pantau Penjual Obat Online yang Mempermainkan Harga Obat Antibiotik Covid-19
WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA – Polri menyatakan melakukan pengawasan aktivitas penjualan online obat-obatan jenis antibiotik yang biasa digunakan selama Pandemi Covid-19 atau virus corona. Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono menjelaskan, pemantauan penjualan di situs online tersebut untuk mengantisipasi terjadinya kelangkaan dan…
Kapolsek Mukok Pimpin Pengamanan Vaksinasi Massal Covid-19
Polres Sanggau – Kapolsek Mukok Ipda Suhariyanto, SH bersama anggota Polsek Mukok melaksanakan pengamanan Vaksinasi Massal Covid 19 Polres Sanggau dalam rangka Program Percepatan Vaksinasi Nasional yang dilaksanakan Kantor Desa Persiapan Seguna Kecamatan Mukok Kabupaten Sanggau, Senin (5/7). Kapolsek Mukok menyampaikan,…



